Associate Psychologist at Ibunda. id
Chrysan Gomargana, M.Psi, Psikolog
HR sering menjadi tempat pertama karyawan bercerita namun peran ini tak seharusnya ditanggung sendirian. Webinar ini membahas dampak bisnis dari isu kesehatan mental yang tidak tertangani, serta pentingnya pendekatan preventif melalui Mental Health Check-Ups (MHCU) yang lebih sehat dan berkelanjutan.
Dipandu oleh Chrysan Gomargana, M.Psi., Psikolog, sesi ini ditujukan bagi HR, People & Culture, pimpinan, dan pemilik bisnis yang ingin mendukung kesehatan mental karyawan dengan empati, kejelasan peran, dan batasan yang tepat demi keberlanjutan bisnis.